3. Pengeluaran Lebih Efisien
Kinerja mesin yang optimal akan membuat proses pembakaran lebih sempurna. Selain itu, komponen-komponen motor yang berada dalam kondisi baik akan membuat konsumsi bahan bakar jadi lebih irit. Dengan melakukan pemeriksaan dan perawatan secara berkalah ke bengkel resmi AHASS, juga akan mencegah pemilik motor mengeluarkan uang lebih besar untuk mengganti komponen yang rusak (servis berat) akibat jarangnya melakukan pemeriksaan dan perawatan berkala.
4. Harga Jual Kembali Tetap Tinggi
Motor yang dirawat secara teratur membuat kondisi dan performanya motor tetap optomal. Selain itu, tampilan motor akan terlihat lebih rapi dan terawat yang membuat harga jualnya tetap tinggi.
Itulah beberapa manfaat melakukan perawatan motor secara rutin. Jangan ragu pula untuk melakukan konsultasi atau pemeriksaan ke bengkel AHASS jika ada bagian motor yang dirasa kurang baik, sehingga keamanan, kenyamanan berkendara tidak akan terganggu dan performa motor Honda kesayangan anda selalu dalam kondisi optimal.
baca juga :